-
Rekam waktu dari mana saja
Setiap perangkat bisa jadi mesin pencatat jam kerja
Gunakan Jibble saat bepergian dari perangkat apa pun dan dari mana saja. Anda bisa pilih aplikasi absensi atau pencatat jam kerja kami versi iPhone maupun Android. Kedua versinya berperingkat tinggi.
Atau, Anda bisa akses aplikasi ini lewat laptop dan desktop melalui aplikasi webnya. Berikan opsi bagi karyawan untuk mencatat waktu di perangkat yang sesuai untuk mereka dan Anda.
-
Absen masuk dan keluar dalam sekejap
Hanya dengan satu kali klik
Anda cukup mulai timer, dan waktu akan tercatat dengan akurat. Anda juga bisa unduh ekstensi Chrome untuk absen masuk dan keluar dari halaman apa pun.
Lalu, Anda juga bisa aktifkan integrasi MS Teams dan Slack untuk mencatat waktu dengan lancar di seluruh tim.
-
Waktu cepat berlalu...tapi bagaimana ini dihabiskan?
Tetap awasi situasi dengan cermat
Atur aktivitasLacak jam kerja berdasarkan aktivitas, proyek, atau klien. Lihat rincian jam kerja Anda dan tim dengan kemampuan pelaporan terperinci Jibble.
-
Otomatisasi pengisian lembar absensi
Akurat, mudah dipahami, dan bisa diekspor
Jibble menyediakan lembar absensi yang siap pakai untuk penggajian. Ini membantu dalam perhitungan jam kerja otomatis, pelacakan lembur, dan mengatur waktu tertagih dengan mudah.
Dengan ini, Anda bisa tahu berapa banyak upah atau gaji yang harus dibayarkan ke setiap orang.
-
Data akurat dengan pembaruan real-time
Tak akan ada yang terlewat
Pemantauan akurat perlu pelacakan waktu yang tepat. Dengan Jibble, lembar absensi diperbarui secara instan begitu anggota tim mengirimkan entri.
Dengan ini, Anda tak perlu menghabiskan banyak waktu untuk mengelola absensi dan bisa fokus mengerjakan hal lain.
-
Akurasi terjamin
Dengan pelacakan GPS dan pengenalan wajah
Pelacakan GPSAtur geofence (pagar virtual) agar tim hanya bisa mencatat waktu dari lokasi tertentu. Anda juga bisa aktifkan pelacakan GPS langsung.
Lalu, Anda juga bisa terapkan pengenalan wajah untuk memastikan absensi dilakukan orang yang tepat.
Software perekaman waktu Jibble dilengkapi oleh berbagai fitur canggih yang dibutuhkan dalam melacak jam kerja secara akurat dan aman.
-
Mengelola cuti jadi lebih mudah
Manajemen libur yang sederhana
Software pelacakan cuti berbayarPelacak PTO Jibble menghubungkan cuti dengan jadwal kerja. Manajer dapat menyetujui cuti melalui web atau saat bepergian.
-
Tidak ada internet? Bukan masalah
Jibble tetap berfungsi bahkan saat offline
Perekaman Waktu OfflineJibble akan tetap berfungsi dengan lancar ketika offline. Kemampuan ini memastikan pelacakan waktu berjalan tanpa gangguan.
Anda tidak perlu lagi khawatir tentang data yang hilang. Entri waktu akan tersimpan dengan aman dan otomatis disinkronkan saat kembali online.
-
Tidak akan pernah lupa untuk absen!
Berkat pengingat cerdas yang menjaga ketepatan jadwal
Aktifkan notifikasi langsungJibble memastikan Anda dan tim tidak pernah lupa absen masuk atau keluar dengan pengingat cerdasnya. Anggota tim juga bisa mengatur pengingat pribadi yang sesuai dengan jadwal mereka.
Selain itu, Anda juga punya fleksibilitas untuk mengatur absen keluar otomatis bagi tim saat mereka mencapai jam kerja yang ditentukan.
-
Proses orientasi super cepat
Dengan layanan konsumen luar biasa
Mulai orientasi SEKARANG!Undang tim lewat email, SMS, atau tautan sederhana. Setelahnya, mereka bisa langsung absen dalam waktu sekejap.
Jika menghadapi masalah, tim dukungan pelanggan kami selalu siap membantu Anda.