










Buat tempat absen terpusat dengan meletakkan kios absensi di lokasi konstruksi Anda. Kios absensi ini bisa dibuat dengan ponsel atau tablet Anda.
Anda bisa meletakkan satu perangkat di setiap lokasi proyek dan pindahkan kios kapan pun dibutuhkan.
Minta karyawan melakukan pemindaian wajah cepat sebelum lakukan absensi. Ini berguna untuk mengatasi masalah pemalsuan absensi dan manipulasi jam kerja.
Aplikasi absensi mobile Jibble dilengkapi dengan teknologi pencegahan pemalsuan wajah untuk mencegah verifikasi yang salah.
Jika verifikasi pengenalan wajah gagal, manajer akan diberitahu segera. Dengan ini, mereka dapat mengambil tindakan yang tepat.
Dengan aplikasi absensi mobile, Anda bisa melihat dengan jelas ke mana waktu tersebut digunakan.
Anda juga bisa tahu berapa banyak waktu yang dihabiskan Budi untuk siapkan lokasi, mengoperasikan mesin, atau memasang sistem HVAC.
Dengan ini, Anda bisa identifikasi hambatan dan tingkatkan alur kerja di tempat yang diperlukan.
Apakah tim konstruksi tersebar di beberapa lokasi kerja atau berpindah antar proyek, Anda bisa lacak lokasi mereka secara real-time dengan mudah menggunakan aplikasi absensi mobile kami.
Lihat informasi GPS di halaman lembar absensi (timesheet) melalui web maupun aplikasi mobile.
Telusuri lebih dalam dengan mengklik detail entri waktu untuk melihat peta terperinci. Hal ini menunjukkan lokasi tepat di mana anggota tim Anda berada saat entri waktu dilakukan.
Geofencing (pembatasan wilayah) adalah fitur untuk membuat geofence (pagar virtual) yang dapat dipasang di sekitar lokasi kerja Anda.
Dengan mengatur geofence di area yang ditentukan, Anda dapat memastikan bahwa anggota tim hanya dapat melacak waktu sesuai ketetapan lokasi.
Dengan mudah pantau siapa yang mengerjakan apa dengan mengakses data real-time langsung dari dasbor Anda.
Dasbor memberikan Anda gambaran menyeluruh tentang aktivitas tim dan pemanfaatan waktu secara keseluruhan.
Ini berlaku untuk pelacakan progres proyek konstruksi maupun pemantauan jam kerja atau kehadiran yang tercatat.
Koneksi internet tidak selalu dapat diandalkan di lokasi proyek. Tapi, jangan khawatir! Jibble tetap bisa diandalkan bahkan saat offline.
Dengan pelacakan offline, entri waktu disimpan dengan aman di perangkat mobile Anda. Data ini juga akan disinkronkan secara otomatis saat Anda kembali online. Ini memastikan tidak ada data yang hilang saat Anda offline.
Selain itu, fitur seperti pengenalan wajah dan pelacakan GPS juga tetap berfungsi saat offline
Fitur tersebut memungkinkan pemantauan absensi yang akurat dan mencegah manipulasi jam kerja bahkan di lokasi terpencil.
Pastikan semua jam kerja ekstra tercatat dengan menetapkan upah lembur dan batas harian yang sesuai.
Aplikasi absensi mobile Jibble menggunakan data waktu Anda untuk menghitung lembur secara otomatis. Dengan ini, setiap anggota kru konstruksi dijamin mendapatkan kompensasi yang akurat.
Dengan kustomisasi istirahat, Anda dapat menjadwalkan istirahat makan siang, sejenak, atau jeda lainnya langsung dalam jadwal kerja karyawan.
Pastikan kru mengambil istirahat yang diperlukan untuk mencegah kelelahan dan menjaga produktivitas di lokasi konstruksi.
Jaga proses penggajian tim konstruksi agar tetap lancar dengan lembar absensi (timesheet) Jibble yang siap pakai untuk penggajian.
Dengan entri waktu yang tersinkronisasi langsung ke lembar absensi karyawan, Anda bisa memastikan perhitungan gaji yang akurat dan efisien setiap periode pembayaran.
Periode pembayaran dapat diatur dalam siklus mingguan, dua mingguan, atau bulanan.
Setelah periode pembayaran dikonfigurasi, setiap baris di halaman persetujuan akan menampilkan semua entri waktu yang relevan dalam rentang waktu tersebut.
Manajer konstruksi kemudian dapat dengan mudah meninjau dan menyetujui lembar absensi (timesheet) untuk anggota tim mereka.
Ini bisa langsung dilakukan dari perangkat mobile atau desktop mereka saat kembali ke kantor.
Dapatkan wawasan informatif tentang progres lokasi kerja, produktivitas kru, dan biaya operasi konstruksi dengan analitik terperinci serta grafik visual kami.
Lalu, ekspor data waktu dan tagihan dalam hitungan detik. Kemudian, sesuaikan laporan dan jadwalkan laporan untuk dikirim secara otomatis ke kotak masuk Anda.
Atur pengingat otomatis berdasarkan jadwal atau lokasi situs proyek untuk memastikan tidak ada entri waktu yang terlewat. Anggota tim bahkan dapat menyesuaikan pengingat mereka sendiri untuk fleksibilitas tambahan.
Gunakan Jibble untuk melacak kehadiran, membuat jadwal, dan mengelola waktu cuti. Anda tidak perlu berlangganan banyak software, semuanya bisa dilakukan oleh Jibble.
Baik saat berada di lokasi proyek atau di kantor, Jibble menyediakan semua alat yang dibutuhkan.
Jibble hadir untuk memastikan operasi berjalan lancar dan meningkatkan produktivitas proyek konstruksi Anda.
Dengan proses onboarding kami yang cepat dan sederhana, Anda dapat membuat tim menggunakan Jibble dalam waktu singkat.
Anda cukup kirimkan undangan melalui email, SMS, atau tautan. Setelahnya, Anda siap memulai!
Butuh bantuan? Jangan ragu untuk menghubungi tim dukungan pelanggan kami yang ramah dan tersedia 24/7.
Karena kami bergerak di bidang konstruksi dan sering bekerja di berbagai lokasi, aplikasi absensi mobile Jibble sangat berguna untuk melacak karyawan selama pekerjaan di luar lokasi.
Menggunakan Jibble sangat menyenangkan sejauh ini! Kesederhanaan aplikasi ini memudahkan pengaturan dan penggunaannya.
Aplikasi time clock Jibble berfungsi dengan lancar. Aplikasi ini sangat membantu pekerja untuk clock in dan clock out di jam yang tepat.
Jibble memudahkan pelacakan waktu yang dihabiskan untuk berbagai proyek. Menambahkan proyek dan aktivitas baru juga sangat mudah. Saya suka bahwa ini bisa diakses di ponsel jika Anda sedang bepergian.
Beberapa pertanyaan yang sering diajukan:
Waktu dapat dilacak di lokasi proyek konstruksi menggunakan berbagai metode seperti aplikasi mobile, pemindai biometrik, pelacakan GPS, dan mesin absensi tradisional.
Perusahaan konstruksi sering menggunakan Jibble sebagai solusi absensi mobile mereka.
Jibble menawarkan aplikasi mobile yang mudah digunakan dan memungkinkan pekerja konstruksi untuk melakukan absensi masuk/keluar (clock-in/out) dengan mudah menggunakan smartphone mereka.
Dengan fitur seperti pelacakan geolokasi dan mode offline, Jibble adalah pilihan ideal untuk melacak waktu di lokasi konstruksi.
Ya, Jibble menawarkan aplikasi absensi mobile kru konstruksi yang berfungsi offline.
Ini memungkinkan pekerja proyek untuk melakukan absensi masuk/keluar (clock-in/out) bahkan tanpa koneksi internet.
Ya, Jibble menawarkan aplikasi absensi mobile gratis untuk kru konstruksi. Ini bisa dipakai tanpa biaya untuk pengguna tak terbatas.
Perusahaan konstruksi dapat memanfaatkan paket gratis Jibble untuk melacak waktu, mengelola kehadiran, dan menyederhanakan proses penggajian tanpa biaya.
Paket gratis Jibble juga mencakup fitur-fitur penting seperti pelacakan waktu mobile, persetujuan lembar absensi (timesheet), dan pelaporan yang komprehensif.
Jibble menawarkan fungsionalitas seperti pelacakan waktu mobile hingga geolokasi. Jibble bahkan bisa dipakai sebagai alat pelacakan waktu berbasis proyek dan tersedia di mode offline.
Tentunya, fitur tersebut sangat berguna untuk mengelola tim konstruksi secara efektif. Selain itu, Jibble juga memiliki antarmuka yang user-friendly.
Jibble juga menyediakan paket 100% GRATIS untuk pengguna tak terbatas. Semua hal ini menjadikannya pilihan favorit di antara bisnis konstruksi yang mencari solusi pelacakan mudah dan hemat biaya.
Nikmati kemudahan dengan aplikasi absensi mobile kru konstruksi terbaik...
Mulai lacak waktu - GRATIS!